Posts

Showing posts from August 4, 2019

Manusia dan kebudayaannya

Manusia dan Kebudayaannya Telah umum diketahui bahwa manusia adalah makhluk yang paling mulia. Dalam ajaran Hindu memiliki ada yang disebut dengan Sabda, Bayu dan Idep. Manusia adalah makhluk yang paling beruntung memiliki ketiganya dibandingkan dengan mahluk hidup yang lain. Seperti hewan memiliki sabda dan Bayu dan pada tumbuhan hanya memiliki satu saja yaitu Bayu. Bahkan manusia juga dimasukkan kedalam golongan mammalia atau binatang menyusui. Dari mammalia itu ada golongan yang tingkatnya lebih tinggi yang dibedakan menurut kecerdasan otaknya dan yang Iain-Iainnya. Dan' jenis mammalia seperti jenis kera atau manusia kera maka manusia adalah memiliki kecerdasan yang paling tinggi. bahkan sudah dapat berdiri tegak dengan dua kaki tanpa benumpu lagi dengan tangan, sehingga tangannya bisa bebas sekali dari penunjang badan dan tangannya menjadi alat umum untuk membantu segala gerak dan usahanya. Binatang bekerja dan berbuat menurut nalurinya saja, sedangkan manusia dapat berpikir

Pengertian Bhakti

☑ Pengertian Bhakti Bhakti berasal dari urat Bhaj (bahasa Sanskerta) yang berarti terkait Tuhan. Dari urat kata ini terbentuk kata Bhakti yang berarti kasih sayang demi kasih sayang kepada Tuhan. Juga dari urat kata Bhaj terbentuk kata Bhajan yang berarti: 1. Bhakti sepenuh hati 2. Bhakti sambil bernyanyi (nyanyiin Suci/kepada Tuhan) Ada beberapa kata yang bersinonim dengan kata Bhakti antara lain: prartha, sandya, arardhana, upayana, dhyana, puja, (nam) japa, stava, swadhayaya, stuti, bhajan, parama prema rupa. Menurut Rsi Naradha, ciri Bhakti dapat dipaparkan sebagai berikut: 1. Tidak mempunyai rasa takut 2. Paling mudah 3. (Merasa) aman 4. Meyakinkan 5. Mendapat hasil yang tercepat 6. Prihatin 7. Rendah hati Ketujuh ciri Bhakti tersebut terlihat semua dan sepenuhnya pada Bhakta seperti yang terlihat pada diri Prahlada, putra dari Hiranyakasipu. Prahlada sebagai seorang Bhakta tidak pernah merasa takut terhadap ancaman dan segala serangan maut yang dilancarkan